KH Ubaidillah Shodaqoh Baiat 18 Lembaga PWNU Jateng di Unwahas Semarang

SEMARANG, nukotasemarang.com – Rais Syuriyah Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Tengah KH Ubaidillah Shodaqoh memimpin prosesi baiat bagi 18 lembaga di bawah naungan PWNU Jawa Tengah. Acara berlangsung dengan penuh khidmah di Sport Student Center Kampus II Universitas Wahid Hasyim (Unwahas) Semarang, Sabtu (24/08/2024). Dalam pelaksanaan baiat tersebut, KH Ubaidillah Shodaqoh dengan penuh kesungguhan…

Read More

Wali Kota Semarang Dukung Usulan KH Sholeh Darat Sebagai Pahlawan Nasional

SEMARANG, nukotasemarang.com– Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang mendukung upaya para ulama mengusulkan nama KH Sholeh Darat sebagai pahlawan Nasional. Sebagaimana diketahui, Universitas Wahid Hasyim (Unwahas) Semarang baru-baru ini menggelar Seminar Genealogi Nasionalisme Indonesia dalam Kitab KH Sholeh Darat bersama PCNU Kota Semarang. Kegiatan tersebut digelar untuk mengusulkan KH Sholeh Darat sebagai Pahlawan Nasional dan berlangsung sacara…

Read More

NU Jagalempeni Selatan Hidupkan Malam Ramadlan dengan Kajian Kitab Kuning

BREBES, nukotasemarang.com – Semarak bulan suci Ramadhan NU ranting Jagalempeni Selatan penuh dengan berbagai kegiatan, termasuk pengajian kitab kuning yang dibaca setelah sholat taraweh. Kajian Kitab kuning ” Maqosidus Shiyam” dengan Qori Miftahusalam yang disiarkan secara livestreaming melalui akun laziznu NU Jakatamu. Santri Lirboyo yang baru tamat kemarin membaca Kitab tersebut dengan makna ala pesantren…

Read More

Pesantren Ramadlan dan Penguatan Pendidikan Karakter

BREBES, nukotasemarang.com – Ramadlan menjadi momentum untuk perubahan jiwa kita menjadi jiwa yang mutmainah. Oleh karena itu bulan Ramadlan yang disebut dengan syahrut taubat agar kita tekadbulatkan hati kita untuk kembali kepada jalan yang benar dengan mendapatkan ridlo Alloh.Kesalahan dan dosa yang pernah kita lakukan agar dirubah dengan melakukan kebaikan. Bulan Ramadlan adalah bulan maghfiroh…

Read More

PWNU Jateng Peduli Banjir Semarang

SEMARANG, nukotasemarang.com – Mengetahui ibukota provinsi Jawa Tengah terkena banjir. KH. Abdul Ghaffar Rozin sering disapa Gus Rozin menginstruksikan untuk berbagi terhadap sesama di Kota Semarang. Berkoordinasi dengan NU Care Lazisnu Jateng tadi pagi telah mendistribusikan 100 paket sahur untuk warga sekitar kelurahan Tambakrejo kecamatan Gayamsari.(15/3) Tim lapangan yang membagikan paket menyatakan ketika membagikan paket…

Read More

MENCARI GUBERNUR HARAPAN RAKYAT

Oeh : Dr. M Kholidul Adib, MSI (Ketua LTN PCNU Kota Semarang) Pemilihan gubernur Jawa Tengah akan digelar bulan Nopember 2024, namun wacana nama-nama siapa saja yang akan maju atau diminta maju sebagai kandidat calon gubernur Jawa Tengah sudah mulai bermunculan, bahkan sejumlah polling dan survey popularitas dan elektabilitas tokoh sudah banyak diadakan oleh berbagai…

Read More

PLENO PPK KECAMATAN TEMBALANG SEMPAT DIHENTIKAN, ADA DUGAAN PENGGELEMBUNGAN SUARA PARTAI TERTENTU

SEMARANG, nukotasemarang.com – Siang ini Kamis, 29 Februari 2024 berlangsung konferensi pers Ketua Lembaga Saksi Pemenangan DPC PKB Kota Semarang, H Sodri, diwawancarai para wartawan, di ruang Fraksi PKB DPRD Kota Semarang. Wawancara terkait kasus dugaan penggelembungan suara Partai Tertentu dgn modus mencuri/mengalihkan suara tidak sah menjadi suara milik partai tertentu tersebut. Kejadian ditemukan pencurian/pengalihan/penggelembungan…

Read More

Liburan Santri Putri Lirboyo Rencanakan Kegiatan Pesantren Ramadlan di Sekolah Formal

BREBES, nukotasemarang.com – Santri Putri Pondok Pesantren Putri Lirboyo Kediri yang berdomisili di Brebes merencanakan kegiatan Pesantren Ramadlan di sekolah formal. Kegiatan tersebut menjadi kegiatan rutin yang dilaksanakan selama liburan bulan Ramadlan.Mereka sudah merencanakan jauh hari untuk kegiatan Pesantren Ramadlan sebagai bagian khidmah kepada masyarakat. Koordinator Pelaksana kegiatan, Istiqotul Khoiroh, menegaskan, bahwa kegiatan Pesantren Ramadlan…

Read More